Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2022

INFORMATIKA: Model dan Prediksi Data

Gambar
MODEL DAN PREDIKSI DATA Hallo semua! Balik lagi di blog aku, kali ini aku mendapat tugas dari Bu Raliyanti, seorang guru Informatika, untuk menjelaskan tentang Model dan Prediksi Data nih, yuk disimak baik-baik penjelasan aku berikut ini! ૮₍ ≧ . ≦ ₎ა Model Data ★ Model Data berdasarkan OBJEK     - Model Entity Relationship (ER)     - Model Semantik     - Model Data Berorientasi Objek ★ Model Data berdasarkan RECORD     - Model Hierarki     - Model Jaringan     - Model Relasional Pengertian Model Data Model data adalah suatu cara untuk mempresentasikan data, batasannya serta hubungannya berdasarkan fakta di dunia nyata. Dengan membuat model data, kita dapat membuat perantara untuk mentransformasi data tersebut agar dapat di proses oleh sistem/komputer loh! Model Data berdarkan OBJEK Model Data berdasarkan objek biasanya menggunakan pendekatan objek untuk mempresentasikan sesuatu. Suatu objek dalam dunia nyata sebagai objek yang dipresentasikan dalam bentuk entitas atribut, serta relasi